Sekilas tentang rilis Linux BIASAWAE v2.0

Linux BIASAWAE v2.0 (code:Klambie OS-MAN), rilis resmi pada hari Minggu, 10 Oktober 2010. Dengan varian : KeluargaPEDIA dan SISFOKOL. Bagi pengguna mania, juga tersedia paket souvenir, yang terdiri dari kaos, gantungan kunci dan stiker.

  1. #1 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:27 am

    Linux BIASAWAE v2.0 (code:Klambie OS-MAN). RIlis 10-10-2010. Dengan varian : KeluargaPEDIA dan SISFOKOL.

    Linux BIASAWAE v1.0 (code:What About A Pirate…?). Rilis 10-10-2005. Dengan fungsi umum, sebagai desktop.

    Like

  2. #2 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:27 am

    Insya Allah, beberapa distributor di puluhan kota di Indonesia, telah siap sebagai perwakilan. khususnya bagi para pengguna yang kesulitan untuk download, dan ingin dapat paket DVD-nya…

    Like

  3. #3 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:27 am

    Dan juga, beberapa mirror server untuk download, juga sedang disiapkan. demi kemudahan untuk download distro ini.

    Like

  4. #4 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:27 am

    Ada sebuah event kecil, acara selamatan untuk rilisnya, hanya intern terbatas untuk Tim Kontributor BIASAWAE. Insya Allah, akan dilaksanakan di kota Kendal.

    Like

  5. #5 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:27 am

    Dalam distro linux ini, ukuran DVD yang terisi, sekitar hampir 2GB. dan nantinya kalo di-install ke harddisk, akan mencapai sekitar 5GB.

    Like

  6. #6 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:28 am

    untuk publikasi, memang tidak terlalu gebyar.

    karena tidak ingin jadi bingung para calon pemakai baru.

    karena pada rilis tersebut, juga bersamaan dengan rilis Linux UBUNTU (code:Maverick Meerkat), buatan luar negeri.

    Like

  7. #7 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:33 am

    pada rilis Linux BASAWAE kali ini, didalamnya telah dilengkapi dengan :
    *ensiklopedi keluarga untuk orang tua.
    *tool2 grafis.
    *tool2 multimedia.
    *tool2 secuity dan forensic.
    *tool2 backup.
    *tool2 perkantoran.
    *tool2 internet connection.
    *tool2 server.
    *SISFOKOL.
    *tool2 backup dan restore.
    *dan tool2 penting lainnya.

    sekali lagi, saya ucapkan banyak terima kasih kepada puluhan donatur dan kontributor, yang telah turut membantu karya saya ini. semoga karya saya ini, bisa bermanfaat.

    dan juga, untuk langkah berikutnya, telah dikonsep bahwa akan tersedia rilis baru setiap tahun.

    mohon selalu saran dan kritiknya.

    terima kash.

    Like

  8. #8 by hendra on October 6, 2010 - 2:45 am

    bisa didownload dimana kang ?

    Like

  9. #9 by hajirodeon on October 6, 2010 - 2:53 am

    @hendra :
    nanti juga akan aq kasi tahu, URL-nya…

    semuanya bakal pake mirror server dari indonesia nih…

    tunggu aja ya…

    Like

  10. #10 by eddy on October 6, 2010 - 3:25 am

    Untuk Kota Pekalongan, Distribotor terletak dimana om?

    Like

  11. #11 by Heri TL on October 6, 2010 - 5:50 am

    Jir, reques DVD-nya bisa?

    Like

  12. #12 by hajirodeon on October 6, 2010 - 6:57 am

    GUI yang digunakan adalah XFCE 4. yang didalamnya telah di-integrasikan dengan GUI Gnome (tanpa desktop), sehingga aplikasi under Gnome bisa berjalan optimal.

    Selain itu juga, penggunaan default Bahasa Indonesia, itu juga berasal dari librar…y language milik Gnome.

    Like

  13. #13 by hajirodeon on October 6, 2010 - 6:58 am

    sedangkan untuk ebook buku pedoman, yang khusus bagi donatur baru, akan dirilis pada bulan depan.

    Like

  14. #14 by hajirodeon on October 6, 2010 - 7:04 am

    @eddy :
    untuk wilayah pekalongan, belum ada.

    gimana…?.
    mau jadi distributor juga…?.
    mudah kok.

    Like

    • #15 by eddy on March 8, 2011 - 8:17 am

      Caranya gimana om agus kalau mau jadi distributor???

      Like

      • #16 by hajirodeon on March 9, 2011 - 12:50 am

        nanti tuliskan data diri anda. dan juga alamat, serta kontak person.

        agar nanti temen2 diwilayah yang anda handle, bisa ketemu langsung dengan anda.

        data anda, nanti aq publikasikan dalam linux-nya.

        lalu anda harus punya master .iso linux-nya. agar temen2 yang minta copy dvd, bisa.

        untuk hal-hal lain, seperti pelatihan dan sosialisasi, bisa anda lakukan juga. jika ada hal yang behubungan dengan komersial bisnis yang anda lakukan, anda tidak ada kewajiban untuk memberikan donasi ke pusat pengembangan.

        Like

  15. #17 by hajirodeon on October 6, 2010 - 7:06 am

    @Heri TL :
    iya… bisa…

    ntar cukup ganti ongkos dvd dan burning, 10rb (sepuluh ribu).
    belum ongkos kirim.

    apa sekalian aja sama souvenirnya (kaos, pin/gantungan kunci, stiker), cuman 100rb (seratus ribu)…?.

    Like

  16. #18 by hajirodeon on October 6, 2010 - 7:11 am

    bagi yang ingin jadi distributor Linux BIASAWAE, masih terus dibuka pendaftarannya.

    tujuan adanya distributor, agar penyebaran distro linux ini, bisa makin merata manfaatnya di kota – kota yang ada di Indonesia.

    Like

  17. #19 by Afry on October 6, 2010 - 8:19 am

    mas.. saya tertarik sekali dengan dunia open source, terutama dalam hal pengembangan linux..

    saya masih mahasiswa tapi ingin bergabung dalam tim pengembang linux BIASAWAE bisa ga ya??
    saya ingin menambah pengetahuan tentang linux…
    mungkin saja suatu saat saya juga bisa membuat sistem operasi yang seperti linux biasawae ini..

    Like

  18. #20 by hajirodeon on October 7, 2010 - 4:05 pm

    @Afry :
    iya… bisa…

    hanya saja, untuk tim kontributor udah ada.
    belum ada lowongan lagi.

    sementara yang masih perlu banyak, itu jadi distributor untuk suatu wilayah.
    misal untuk wilayah anda.

    tujuannya agar penyebaran dan pemanfaatan distro ini, bisa makin terasa.
    dan juga menambah semangat belajar.

    gimana…?

    Like

  19. #21 by Rendy on October 10, 2010 - 12:50 pm

    1. mau tanya apa saja syaratnya tuk menjadi distributor, dan apa yg harus saya lakukan klo saya buka distributor linux BIASAWAE di daerah saya.
    2. untuk sisfokol yg paling baru utk sltp nama kodenya apa? terus tuk mendapatkan gimana & dimana?

    terima kasih

    Like

  20. #22 by hajirodeon on October 11, 2010 - 4:26 am

    @rendy :
    thanks atas responnya…

    iya, bisa jadi kontributor kok untuk daerahnya.

    Tugas, kewajiban, dan hak distributor Linux BIASAWAE :

    *turut serta dalam menyebarkan karya distro linux ini.

    *bisa juga, turut serta menjadi kontributor untuk rilis tertentu.

    *penyebaran karya ini, bisa melalui copy-paste secara langsung untuk pengguna, tanpa dikenakan biaya. ataupun bisa juga dengan memberikan sedikit biaya lelah, seperti biaya ganti dvd atau biaya burning.

    *memberikan pelatihan kepada calon pengguna, dengan dikenakan biaya ataupun cuma2.

    *pendapatan yang ada, distributor tidak berkewajiban langsung untuk memberikan donasi ke pusat pengembangan atau developer distro ini.

    *jikalau ada event penting, nantinya para kontributor dan distributor serta developer, akan diberikan agenda rutin.

    *jikalau ada dana berlebih dari pusat pengembangan atau developer, Insya Allah para distributor resmi juga akan dapat stuff ataupun donasi ataupun souvenir.

    *keterangan dan ketentuan lain, menyusul…

    sedangkan untuk sisfokol_sltp, yang terbaru v3.0 (code:sawahsiring).
    nanti bisa anda peroleh, dalam distro linux BIASAWAE : SISFOKOL.

    tunggu aja ya, ini lagi proses upload.

    Like

  21. #23 by anakciremai on October 13, 2010 - 11:18 pm

    Mas saya ikutan jadi konstributor daerah majalengka akh…. lagi migrasi sedikit-sedikit ke linux nih. sekarang masih 50:50 linux ma windownya…

    Like

  22. #24 by hajirodeon on October 20, 2010 - 5:36 am

    @anakciremai :
    iya, bisa.

    ntar konfirmasikan ya.
    tentang nama lengkap, wilayah yang bisa di-handle, dan alamat rumah/kantor.
    serta contact person.

    biar bisa aq catat di dalam distro-nya.

    segera ya pak.

    soalnya, hari minggu besok, udah aq upload.

    Like

  23. #25 by latif on October 22, 2010 - 7:00 am

    saya juga mau kang jadi distributornya di wilayah Tuban.
    Nama lengkap : Abdul Latif,SSi
    Wilayah yg bisa dihandle : Tuban , Lamongan , Bojonegoro
    alamat lengkap : Jl Mandirejo No 69 Merakurak Tuban

    Like

  24. #26 by hajirodeon on October 23, 2010 - 3:49 am

    @latief :
    iya bisa.

    ntar aq catat ya…

    Like

  25. #27 by urip purlono on November 3, 2010 - 4:27 am

    Mas harga dvdnya berapa? aq mau pesan dan gimana caranya?

    Like

  26. #28 by hajirodeon on November 4, 2010 - 3:49 am

    @urip :
    harga dvd-nya, 50rb.
    dapat dua keping LinuxBIASAWAE : KeluargaPEDIA dan SISFOKOL.

    belum termasuk ongkos kirim.

    nanti konfirmasikan via email, tentang alamat anda.
    biar bisa tahu biar ongkos kirimnya.

    untuk transfer, ke :
    BANK MANDIRI Cab.Pemuda Semarang
    A/N Agus Muhajir.
    135-00-040-3665-1.

    kalo udah transfer, segera konfirmasi.
    biar paket bisa secepatnya aq kirimkan.

    Like

  27. #29 by Nasrun Mc on November 23, 2010 - 12:14 pm

    Mas,, untuk daerah Makassar (Sulawesi Selatan) apakah sudah ada distributornya?

    Kalau belum ada SMK Negeri 3 Makassar, siap untuk jadi distributor

    Like

  28. #30 by hajirodeon on November 23, 2010 - 1:42 pm

    @Nasrun Mc :
    iya. bisa.

    ntar konfirmasikan ke emailku, tentang alamat dan kontak person.
    biar bisa aq data.

    Like

  29. #31 by Ade Malsasa Akbar on December 27, 2010 - 12:22 am

    Baru tahu saya kalau ada distro Linux BiasaWae. Selamat berkarya, Sobat. Majukan Indonesia.

    Terima kasih untuk kunjungan Sobat di blog saya.

    Like

  30. #32 by hajirodeon on December 27, 2010 - 6:57 am

    @Ade Malsasa Akbar :
    amin.

    iya pak. sudah ada sejak 2005. cuman gak pernah aq publikasikan.
    karena dahulu terlalu sibuk ngurusin SISFOKOL.

    tp sekarang, sudah saatnya digunakan oleh masyarakat,

    Like

Leave a comment